Contoh Karya Tulis dan Publikasi Ilmiah, Bisa Untuk Pengajuan Angka Kredit - Salah satu syarat kenaikan pangkat atau kenaikan tingkat bagi seorang guru adalah mengajukan angka kredit. Dalam angka kredit tersebut ada beberapa point penting yang menjadi penilaian sehingga terakumulasi menjadi angka kredit, diataranya adalah :
- Pendidikan
- Pembelajaran/ bimbingan dan tugas tertentu
- Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB)
Selain 3 point penting diatas, angaka kredit juga bisa ditambah dengan unsur penunjung, misal dengan menyertakan bukti sebagai anggota organinsasi keprofesian seperti PGRI dan pramuka. Dari point-point penting tersebut, ada satu point yang menjadi ganjalan para guru untuk bisa lolos naik tingkat, yaitu harus memiliki karya tulisa atau publikasi ilmiah yang masuk ke dalam kategori pengembangan keprofesian berkelanjutan.
Karya tulisa atau publikasi ilmiah yang dimaksud bisa berupa Penelitian Tindakan Kelas (PTK) untuk guru dan Penelitian Tindakan Sekolah (PTS) untuk kepala sekolah. Entah sulit atau bagaimana, nyatanya banyak guru dan kepala sekolah yang sudah lebih dari 4 tahun belum naik tingkat karena belum memiliki karya tulisa atau publikasi ilmiah.
Dalam upaya membantu para guru yang ingin membuat PTK (Penelitian Tindakan Kelas) guna memenuhi syarat kenaikan pangkat dan golongan, berikut saya share contoh penelitian tindakan kelas atau PTK.
Contoh PTK yang saya share kali ini adalah PTK untuk guru kelas II. PTK saya pecah-pecah ke dalam beberapa file, sehingga terdiri dari 7 file word atau doc, yaitu :
- Abstrask ( unduh )
- Bab I ( unduh )
- Bab II ( unduh )
- Bab III ( unduh )
- Bab IV ( unduh )
- Bab V ( unduh )
- Daftar Pustaka ( unduh )
Silakan unduh semua file tersebut, tapi ingat itu cuma contoh lho......
Saya tidak melayani segala bentuk pengaduan atas PTK yang saya share, karena itu hanya contoh adapun segala macam bentuk kekurangan jangan minta saya untuk melengkapinya, hehehe.....
Jika anda nekad menggunakan karya tulis atau publlikasi ilmiah tersebut dengan mencontoh 100% asli tanpa adanya perubahan, saya tidak bertanggung jawab jika dikemudian hari PTK anda ada yang mengggugat karena merasa hasil karya tulisanya digunakan oleh anda. Jadi, bijaklah menggunakan segala macam bentuk karya tulisan dan publikasi ilmiah yang anda unduh dari sini.
Terima Kasih
BalasHapussama-sama
BalasHapusTERIMA KASIH SEMOGA AMAL BAIK ANDA MENDAPATKAN BALASAN YANG SETIMPAL....
BalasHapusterima kasih mbah modin doanya, sebaliknya semoga mbah sehat, selamat dan penuh barokah
BalasHapusY trmks bisa sbg acuan
BalasHapus